Monthly Archive: September 2017
Bagi Kelompok Tani Beina Ole, Desa Kalembu Weri, Kecamatan Wewewa Barat, Sumba Barat Daya, tanah adalah rahim bumi tempat bumi menumbuhkan makanan bagi manusia. Karena itu, tanah bukanlah objek yang hanya bisa dieksploitasi. Tanah...
Marapu adalah sebuah kepercayaaan asli masyarakat Sumba. Berdasarkan statistik tahun 2005, penganut Marapu di Kabupaten Sumba Barat berjumlah 78.901jiwa (20,05%) dari total penduduk 393.475 jiwa.[ Yendri H. A. Yetty Leyloh dalam https://repository.usd.ac.id/1783/2/026322014_Full.pdf] Data itu...
Lokakarya ini diprakarsai oleh Balai Latihan Satunama, Jogyakarta yang diselenggarakan pada tanggal 27-30 September 2015. Beberapa materi lokakarya : 1. Peran dan tugas media dalam mencerdaskan kehidupan Bangsa 2. Peran Media NGO dalam Pendidikan...
MENGENAL MARAPU – MENCINTAI SUMBA (Stefanus Bani Ngadu) MARAPU, identik dengan Sumba atau orang Sumba, karena kata Marapu sebagai aliran kepercaan lokal hanya ada di Sumba, Propinsi NTT. Bahkan banyak peneliti tentang marapu mengatakan...
Tanggal 23 September 2017, ketika matahari hendak berbaring di ufuk barat seorang bapak berasal dari dusun yang terpencil mengunjungi D’SOS (Donders’ Save Our Sumba). Beliau adalah bapak Antonius D Mesa dari kelompok Tani Kakao...